www.hebatriau.com www.hebatriau.com
Follow:
 
 
Menjadi Calon Orang Nomor Satu di Korps Bhayangkara, Listyo Sigit Banjir Dukungan Tokoh Agama Kab. Kuansing
Senin, 18/01/2021 - 12:32:12 WIB

TERKAIT:
   
 

HebatRiau.com, Teluk Kuantan, =Komjen Listyo Sigit Prabowo, Perwira Polri bintang tiga yang saat ini menjabat Kabareskrim Polri mendapat kepercayaan dari Presiden RI Joko Widodo untuk menjadi Kapolri.

Suatu ketentuan dan keharusan bahwa pentahapan yang dilalui adalah syarat untuk menjadi orang nomor satu di institusi Polri, yaitu dintaranya mengikuti Fit and Proper Test atau uji kelayakan oleh Komisi III DPR RI dalam pekan ini.

Menjadi perhatian oleh beberapa kalangan tokoh agama yang ada di Kabupaten Kuantan Singingi terhadap pencalonan Listyo Sigit menjadi Kapolri, “Walaupun saya tidak kenal dengan beliau tetapi nampak sisi positif yang terlihat ketika beliau memimpin di beberapa tempat pada institusi Polri ini” ungkap Raja Masran, S.Ag salah seorang tokoh agama ketika dikonfirmasi awak media Senin 18/1/2021

Saya mendukung pemerintah dalam hal ini melalui surat Presiden RI ke DPR RI, atas penunjukan Komjen Listyo Sigit Prabowo sebagai Kapolri, karena ini sejalan dengan tugas pokok Polri yang berperan sebagai pengayom, pelindung serta pelayan masyarakat, ini terbukti bahwa kepemimpinan bapak Komjen Listyo Sigit adalah sosok pimpinan Polri yang tentunya bertindak untuk ketertiban dan kenyamanan warganya dengan tidak melihat dari sudut pandang suku, agama dan ras, namun justru melalui konsep kebhinekaan yang tumbuh dari diri beliau, yang dapat menjadi pemersatu umat, lanjut Raja Masran.

Ditempat terpisah tokoh agama lainnya memberikan do’a, agar Komjen Listyo Sigit “amanah dalam melaksanakan tugas tugas kepolisian” dan berharap agar dibawah kepemimpinan beliau nanti kondusifitas dinamika segala dimensi kegiatan masyarakat semakin aman, nyaman dan damai, begitu juga ini harus sejalan dengan nilai nilai profesionalitas personel Polri yang harus menjadi perhatian dan ditingkatkan, terang Bambang Wahyudi A.md.

Kami yakin bahwa pilihan bapak Presiden yang telah menunjuk pencalonan Komjen Listyo Sigit sebagai Kapolri bukanlah semata mata karena hubungan emosional, namun lebih kepada kwalitas dan pertimbangan positif lainnya yang sangat matang, oleh karenanya kami yakin bahwa calon orang nomor satu di korp Bhayangkara ini nantinya sukses.Humas polres (AAP)



 
Berita Lainnya :
  • Sosialisasi Perlindungan PMI: Peran Direktur Guetilang di Indramayu
  • Ikut Awasi Dana Participating Interest 10 persen dari PHR, Gabungan Wartawan di Rohil sampaikan Surat Permintaan Audensi ke DPRD
  • Bupati Bengkalis Serahkan LKPD Unaudited Tahun 2023 ke BPK RI Riau
  • Seorang Pencuri Sapi Antar Propinsi Diringkus Unit Reskrim Polsek Tambusai UtaraTidak Berkutik
  • Polsek Kandis dan Upika Kecamatan Kandis Menggelar Kegiatan FGD
  • Penuh Berkah, Pj Gubri dan Bupati Kasmarni Safari Ramadhan di Kecamatan Pinggir
  • Sekdako Pekanbaru Indra Pomi Sampaikan Jawaban Terkait LKPj Tahun 2024
  • Kepala Kejati Riau Terima Kunker Inspektur Keuangan Jamwas Kejagung RI
  • Ketum IMO Dukung Ninik Rahayu: Miliki Potensi Besar untuk Masuk Kabinet Pemerintahan Baru
  • Seorang Ibu Rumah Tangga Di Duga bongkar Rumah Ambil Emas Harga Rp , 11, Juta
  •  
    Komentar Anda :

     
    TERPOPULER
    1 SADIS…!!! Warga Desa Olayama Kecamatan Huruna Ditemukan Tewas di Pinggir Jalan Propinsi
    2 TNI - Polri Lakukan Penambahan Prajurit Untuk Satgas PPKM Mikro Di Kabupaten Pati
    3 Seorang Pria Ditemukan Tewas di Salah Satu Rumah di Desa Umbu Kecamatan Gido
    4 Sadis...!!! 2 Orang Korban Penikaman dan Pembacokan di Kota Gunungsitoli masuk RSU Gunungsitoli
    5 ALAMAK! 4 Oknum PNS dan 2 Jaksa di Selatpanjang Terjaring Razia BNN
    6 Monas Duha Sumbangkan Gajinya ke STIE Nias Selatan
    7 Duh, Stok Elpiji 3 Kg di Pekanbaru Terindikasi Dijual ke Luar Daerah
    8 Operasi Zebra 2017 di Riau Berakhir, Tilang Naik hingga 92 % Dibanding 2016
    9 Tohusokhi Lase Desak Polsek Bawolato Segera Tuntaskan Kasus Penganiayaan Atas Dirinya
    10 Hebat…!!! Anggota Komisi A DPRD Nisel, Tantang Tim Terpadu Pemda Nisel Observasi ke Seluruh Desa
     
    Follow:
    Redaksi Disclaimer Pedoman Tentang Kami Info Iklan
    © 2015 PT. HEBAT RIAU MEDIA, All Rights Reserved